Minggu, 01 April 2012

SENAM KETANGKASAN

1. Gerakan Head Spring diatas peeti lompat
     Head spring adalah gerakan melenting kedepan dengan menggunakan tumpuan kepala. Sedangkan gerakan melenting diatas peti lompat dapat dilakukan dengan benar apabila gerakan head stand sudah dikuasai dengan baik, sebab merupakan gerakan pendukung (dasar) dalam head spring.

2. Gerakan Ketangkasan tanpa alat
a). Gerakan lenting tangan (Hand spring)
 Hand spring adalah suatu gerakan dengan bertumpu kedua tangan di lantai disertai tolakan/lemparan satu kaki dari belakang kearah depan atas dua kaki hingga berdiri tegak.
 Melihat dari tolakan kaki dan cara mendarat dapat di bedakan :
  • Tolakan ssatu kaki, mendarat atas dua kaki
  •  Tolakan satu kaki, mendarat atas satu kaki dan
  • Tolakan dua kaki, mendarat atas dua kaki
 b). Gerakan guling lenting (Neck spring)
  Latiahn guling lenting adalah suatu gerakan melenting badan ke atas-depan yang disebabkanoleh lemparan kedua kaki dan tolakan kedua tangan.

2 komentar:

  1. mengapa dinamakan senam ketangkasan, apakah bertujuan meningkatan ketangkasan anak? dan mau tanya tentang pakaian olahraga senam, menurut Gan baju senam terbaru bermerk apa yaa yang paling nyaman bahannya dipakek senam?

    BalasHapus
  2. How to make money from casino games to make money
    There is no minimum age required to หารายได้เสริม make money from casino games choegocasino to make kadangpintar money,” said Brian Stubb, senior vice president of online gaming,

    BalasHapus